-->

Lowongan Kerja PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) April 2021


Profil PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express)

Sejak berdiri pada tanggal 9 September 2014 SAP Express menyadari pentingnya jaringan dan teknologi dalam mendukung pertumbuhan bisnis. Pertama kali berdiri, SAP Express menerapkan sistem operasional berbasis Android dalam usahanya. Inovasi ini, menempatkan SAP Express sebagai pelopor perusahaan jasa pengiriman berbasis Android di Indonesia. Kota-kota besar seperti Jakarta, Bandung, Medan, Semarang, Yogyakarta, Solo dan Makasar menjadi perhatian awal perseroan dalam pembangunan kantor cabang beserta jaringan yang luas hingga pelosok desa di Nusantara.

Di tahun ini, SAP membuka lini bisnis baru yaitu bisnis pergudangan dan fulfillment untuk mengakomodasi kebutuhan pelanggan, terutama pemain e-commerce. SAP juga memanfaatkan logistik yang besar dan lintas perbatasan dengan meningkatnya kebutuhan pengiriman lintas batas, perlahan-lahan SAP menjadi solusi bagi semua keperluan logistik.

Alamat kantor PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express)

Jl. Komodor Halim Perdana Kusuma No. 28

Halim Perdana Kusuma, Makasar, Jakarta Timur

DKI Jakarta 13610


Lowongan PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) untuk freshgraduate bulan April 2021

Saat ini PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) sedang membuka lowongan kerja untuk freshgraduate di bulan April 2021. PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) sedang membutuhkan kandidat sesuai dengan kualifikasi dibawah ini, apabila anda ingin mengembangkan karir Bersama perusahaan PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) silahkan baca kualifikasi dan posisi yang dibutuhkan sebagai berikut:


Finance Officer

Kualifikasi:

- Usia Maksimal 30 Tahun

- Pendidikan Minimal S1 Akuntansi.

- Berpengalaman Minimal 1 Tahun dibagian finance

- Fresh Graduate dipersilahkan melamar.

- Mampu bekerja dibawah tekanan, disiplin, dan bertanggungjawab

- Penempatan di SAP Express cabang kota propinsi dan kota madya

- Diutamakan domisili di kota setempat

- Lancar menggunakan microsoft office excel

- Terbiasa dengan reconsile bank


Pendaftaran:

Bagi teman-teman yang ingin bergabung dengan PT. Satria Antaran Prima Tbk (SAP Express) diharapkan agar membaca profil perusahaan, kualifikasi serta jobdesk posisi yang dibutuhkan oleh perusahaan. Seluruh proses pendaftaran tidak dipungut biaya sepeserpun, apabila ada oknum yang meminta sejumlah uang, berhati-hatilah karena dapat dipastikan bahwa itu adalah Hoax atau Penipuan.

Jika anda berminat dan sesuai kualifikasi tersebut, silahkan kirimkan lamaran serta CV lengkap anda ke:

Email: recruitment@sap-express.com

Subjek : NAMA_DOMISILI_FINANCE OFFICER


Jangan lupa follow akun kami di Instagram @ayoloker untuk mendapatkan informasi Loker fresh graduate terupdate. Bantu kami supaya terus memberikan info lowongan kepada orang-orang dengan cara follow,like dan share postingan kami, terimakasih.

Untuk mengetahui sumber info loker yang kami posting ke website ini, silahkan klik link yang ada dibawah ini

Sumber klik disini

Anda mungkin menyukai postingan ini