-->

Lowongan Kerja PT. BRI Danareksa Sekuritas April 2022



Profil PT. BRI Danareksa Sekuritas

PT Danareksa Sekuritas didirikan pada tanggal 1 Juli 1992 sebagai pioneer perusahaan jasa keuangan yang bergerak di bidang pasar modal. Pada akhir Desember 2018 Danareksa Sekuritas resmi menjadi anak perusahan PT Bank Rakyat Indonesia dengan kepemilikan saham 67% dan sisanya 33% oleh PT Danareksa (persero). Sebagai perusahaan yang telah terdaftar pada Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Danareksa Sekuritas memiliki ijin sebagai jasa penasehat keuangan, penjamin emisi dan perantara perdagangan saham dan obligasi, serta agen penjual reksadana.

Alamat kantor PT. BRI Danareksa Sekuritas

Gedung BRI II lt 23 Jl. Jend Sudirman Kav. 44-46 Jakarta 10210, Indonesia

 

Lowongan PT. BRI Danareksa Sekuritas untuk fresh graduate bulan April 2022

Saat ini PT. BRI Danareksa Sekuritas sedang membuka lowongan kerja untuk fresh graduate di bulan April 2022. PT. BRI Danareksa Sekuritas sedang membutuhkan kandidat sesuai dengan kualifikasi dibawah ini, apabila anda ingin mengembangkan karir Bersama perusahaan PT. BRI Danareksa Sekuritas silahkan baca kualifikasi dan posisi yang dibutuhkan sebagai berikut:

 

Accounting Officer

Requirements:

  • Lulus dari Universitas Terbaik (gelar Sarjana Akuntansi Keuangan);
  • Diutamakan yang memiliki pengalaman satu tahun di kantor Akuntan Publik;
  • Fresh graduate dipersilahkan melamar
  • Pemahaman yang baik tentang pengetahuan akuntansi teknis dan pasar modal;
  • Kemampuan yang baik dalam MS Excel, MS Word, MS Outlook khususnya mengolah data (Excel);
  • Kemampuian berbahasa Inggris yang baik (menulis dan berbicara);
  • Komunikasi verbal, tertulis, dan keterampilan interpersonal yang sangat baik;
  • Kemampuan bekerja di bawah tekanan dan memprioritaskan tugas dalam lingkungan yang serba cepat;
  • Memiliki pemahaman yang baik terhadap Akuntansi Perpajakan;
  • Memahami pelaporan MKBD (Lebih dipertimbangkan).

Deadline: 22 April 2022

 

Pendaftaran:

Bagi teman-teman yang ingin bergabung dengan PT. BRI Danareksa Sekuritas diharapkan agar membaca profil perusahaan, kualifikasi serta jobdesk posisi yang dibutuh kan oleh perusahaan. Seluruh proses pendaftaran tidak dipungut biaya sepeserpun, apabila ada oknum yang meminta sejumlah uang, berhati-hatilah karena dapat dipastikan bahwa itu adalah Hoax atau Penipuan.

 

Jika anda berminat dan sesuai kualifikasi tersebut, Silahkan melamar ke :

DAFTAR

 

Jangan lupa follow akun kami di Instagram @ayoloker untuk mendapatkan informasi Loker fresh graduate terupdate. Bantu kami supaya terus memberikan info lowongan kepada orang-orang dengan cara follow,like dan share postingan kami, terimakasih.

Untuk mengetahui sumber info loker yang kami posting ke website ini, silahkan klik link yang ada dibawah ini

Sumber klik: DISINI

Anda mungkin menyukai postingan ini